Author - Pusat Data dan Teknologi Informasi

Rektor UMJ: Muhammadiyah Sebagai Gerakan Filantropi

Secara historis sejak awal berdiri Muhammadiyah menampilkan dirinya sebagai gerakan Filantropi. Muhammadiyah sering melakukan kerja-kerja kemanusiaan, kedermawan, dan pekerjaan-pekerjaan amal. Hal itu diungkapkan oleh Rektor Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) Prof. Dr. Ma’mun Murod, M.Si saat memberikan sambutan dalam gelaran Indonesia Fundraising Award (IFA) 2023 di K.H....

Masa Depan Bangsa di Tangan Anak Muda

Anak muda disebut sebagai penentu nasib bangsa Indonesia pada Pemilu yang akan digelar 14 Februari 2024 mendatang. Hal itu dikarenakan hampir 60 persen pemegang hak pilih adalah anak muda. Maka dari itu anak muda diharapkan menggunakan hak pilih untuk menentukan nasib bangsa Indonesia.Baca juga :

Tutup Diploma Tiga, UMJ Lakukan Pengembangan Prodi Kebidanan dan Keperawatan

Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) lakukan pengembangan Program Studi (Prodi) Kebidanan dan Keperawatan menjadi pendidikan profesional Strata-1. Hal itu dilakukan dengan penutupan Prodi diploma tiga program studi kebidanan dan keperawatan.Baca juga : Prodi Sarjana Kebidanan UMJ Laksanakan Praktik Kegawatdaruratan di BPBD DKI Wakil Rektor I Dr. Muhammad...