Author name: Pusat Data dan Teknologi Informasi

UMJ Dukung Program 5000 Doktor Hingga ke Malaysia

Rektor UMJ Dr. Ma’mun Murod, M.Si., menyatakan komitmen untuk dukung program 5000 doktor dengan mendorong lahirnya doktor-doktor baru. Seperti dilansir di laman resmi umj.ac.id, diketahui saat ini jumlah doktor di UMJ sudah lebih dari 33 persen. Ma’mun menilai angka tersebut merupakan capaian yang cukup bagus untuk UMJ dan akan terus bersinergi dengan Majelis Diktilitbang PP Muhammadiyah. […]

UMJ Dukung Program 5000 Doktor Hingga ke Malaysia Read More »

Rektor UMJ: Pemerintah Perlu Kuatkan KPI

Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) meluncurkan hasil Indeks Kualitas Program Siaran Televisi Periode I Tahun 2023 di Tuscany Boutique Hotel, Intermark, Tangerang Selatan, Selasa (18/07/2023). Menanggapi hasil indeks tersebut Rektor Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) Dr. Ma’mun Murod, M.Si., menyatakan bahwa KPI membutuhkan peran pemerintah dan DPR. Baca juga : Rektor UMJ Terpilih Jadi Ketua Umum Fokal IMM Periode 2023-2028 Hal

Rektor UMJ: Pemerintah Perlu Kuatkan KPI Read More »

Workshop Mahasiwa FAI Sebelum Turun Pengenalan Lapangan Persekolahan

Widyaiswara Muda Pusdiklat TTPK Kementerian Agama, Dr. Wati Solihati Sukmawati, M.Pd., menyampaikan bahwa “Our Education System” bisa menerapkan sistem pembelajaran berdiferensiasi dan melakukan asesmen kepada peserta didik. “Pembelajaran berdiferensiasi yaitu pelaksanaan pembelajaran yang disesuaikan dengan keadaan atau kondisi peserta didik, dengan tetap memberikan hak pendidikan yang sama untuk semua peserta didik sesuai dengan kebutuhan dan perbedaan

Workshop Mahasiwa FAI Sebelum Turun Pengenalan Lapangan Persekolahan Read More »

KPI Keluarkan Hasil Indeks Kualitas Penyiaran

Komisi Penyiaran Indonesia memaparkan hasil Indeks Kualitas Program Siaran Televisi Periode I (Januari-Maret) Tahun 2023 di Tuscany Boutique Hotel, Intermark, Tangerang Selatan, Selasa (18/07/2023). Koordinator Litbang KPI Pusat Andri Andrianto mengatakan program siaran televisi di Indonesia memiliki kualitas baik. Baca juga : Prodi MIKOM FISIP UMJ Angkat Tema Komunikasi Organisasi di Era Digital dalam Visiting Lecturer Nilai rata-rata

KPI Keluarkan Hasil Indeks Kualitas Penyiaran Read More »

BEM FKM UMJ Gelar Career Talkshow

Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Muhammadiyah Jakarta (BEM FKM UMJ) menggelar kegiatan FKM Career Talk Show yang bertema Enhancing Soft Skills Students for Career Preparation with Personal Development. Kegiatan ini diselenggarakan di Ruang Aula Lantai 4 FKM UMJ, Sabtu, (15/06/2023). Wadek III FKM UMJ Dr. Suherman, S.Pi., M.Sc., PhD., turut hadir dan membuka acara secara resmi. Suherman

BEM FKM UMJ Gelar Career Talkshow Read More »

UMJ Teken MoU dengan UNIMUDA Sorong

Rektor Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) didampingi Wakil Rektor I menerima kunjungan Rektor Universitas Muhammadiyah Pendidikan (UNIMUDA) Sorong di Ruang Rektor Gedung Muhammadiyah Civilization Center, Senin (17/07/2023). Kunjungan dilakukan dalam rangka penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) bidang akademik. Baca juga : UMJ Tandatangani MoU dengan UUM MoU ditandatangani oleh Rektor UMJ Dr. Ma’mun Murod, M.Si., dan Rektor UNIMUDA Sorong Dr. Rustamadji,

UMJ Teken MoU dengan UNIMUDA Sorong Read More »

DPM UMJ Rapat Dengar Pendapat, Undang Seluruh Mahasiswa UMJ

Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) UMJ menyelenggarakan Rapat Dengar Pendapat Umum (RDPU) di Auditorium Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) UMJ pada, Senin (17/07/2023). RDPU ini diselenggarakan untuk membahas draft peraturan DPM UMJ Nomor 01 Tahun 2023 tentang Dewan Perwakilan Mahasiswa. Dihadiri oleh Perwakilan Bidang Kemahasiswaan UMJ Ardiles, S.Pd., Ketua Umum DPM UMJ Ragi Nur Muhammad, Presiden Mahasiswa

DPM UMJ Rapat Dengar Pendapat, Undang Seluruh Mahasiswa UMJ Read More »

Main Bola Bareng BEM UMJ Jadi Ajang Silaturahmi Mahasiswa

Puluhan mahasiswa bermain sepak bola bersama dalam kegiatan Main Bola Bareng yang digelar oleh BEM UMJ di bawah Kementerian Olahraga di Stadion UMJ, Rabu (12/07/2023) malam. Kegiatan ini menjadi ajang silaturahmi bagi para mahasiswa yang berasal dari berbagai kelembagaan mahasiswa di lingkungan UMJ dengan BEM UMJ. Kegiatan yang diberi nama MBB atau Main Bola Bareng

Main Bola Bareng BEM UMJ Jadi Ajang Silaturahmi Mahasiswa Read More »

Tabligh Akbar IMM FT UMJ Bersama Kiai Cepu

Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Jakarta (FT UMJ) menggelar Tabligh Akbar bersama Kusen, S.Ag, M.A, Ph.D., yang akrab disapa Kiai Cepu, di Masjid Albiruni FT UMJ, Rabu (12/07/2023). Program Bidang Tabligh Kajian dan Keislaman (TKK) IMM ini diikuti oleh 53 mahasiswa FT-UMJ dari berbagai program studi. Kegiatan diselenggarakan untuk mendorong mahasiswa khususnya FT-UMJ agar dapat

Tabligh Akbar IMM FT UMJ Bersama Kiai Cepu Read More »

Indonesia Peringkat Kedua Terbanyak Kasus TBC, ASIK Jadi Solusi

Situasi TBC di Indonesia naik ke peringkat kedua dunia dengan beban kasus TBC terbanyak, setelah India. Hal tersebut disampaikan Dr. Astuti Yuni Nursasi, S.Kp., M.N. dalam Webinar Keperawatan Mahasiswa Magister FIK UMJ, Sabtu (15/07/2023). Mahasiswa Magister Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan (FIK) UMJ selengarakan Webinar Keperawatan membahas penanganan dan menekan eliminasi penyakit Tuberkulosis (TBC/TB) dengan tema

Indonesia Peringkat Kedua Terbanyak Kasus TBC, ASIK Jadi Solusi Read More »

Scroll to Top