Menpora Resmi Buka Piala Menpora U-23 di Stadion Sepak Bola UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) menjadi tuan rumah pembukaan Piala Menpora Mahasiswa U-23 yang dilaksanakan di Stadion Sepak Bola UMJ, Minggu (8/10/23). Piala Menpora Mahasiswa U-23 akan berlangsung mulai 8 hingga 28 Oktober di dua tempat berbeda, Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) dan Universitas Indonesia (UI). UMJ akan menjadi tuan rumah hingga babak perempat final. Selanjutnya >>>
Menpora Resmi Buka Piala Menpora U-23 di Stadion Sepak Bola UMJ Read More »